ASN Diminta Disiplin dan Tingkatkan Kinerja

APEL: Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang Moch. Maesyal Rasyied memberikan amanat saat menjadi pembina apel di Lapangan Raden Aria Wangsakara, Puspemkab Tangerang, Senin (15/1). (Humas Pemkab For Banten Ekspres)

Terkait dengan datangnya musim penghujan, Maesyal meminta para camat, lurah hingga kepala desa memantau kondisi cuaca. Serta, koordinasi dalam memgantisipasi potensi bencana yang kemungkinan terjadi.

”Intensitas hujan mulai meningkat, saya mengingatkan pada para camat dan lurah untuk mengantisipasi banjir. Giatkan kerja bakti secara gotong royong di masyarakatnya,” jelasnya.(sep/and)

Pos terkait