Sekolah dan Guru Tidak Pilih Kasih ke Siswa

PERHATIAN: Penggiat Pendidikan Kecamatan Kosambi meminta sekolah tidak pilih kasih kepada siswa. (Randy/Banten Ekspres)

”Maksudnya para guru jangan pilih kasih dengan siswa yang nakal ataupun yang tidak nakal, karena dengan pilih kasih siswa tersebut akan merasa dirinya ti­dak diper­hatikan dan lebih baik melakukan aksi bullying,” pa­par­nya.

Ia menjelaskan, walaupun di Kecamatan Kosambi belum ada kasus bullying, tetap sekolah baik SMA, SMP dan SD harus bisa men­jaga agar siswa mereka mela­kukan aksi bullying.

Bacaan Lainnya

”Saya harap, sekolah bisa me­rang­kul siswa. Agar, siswa tersebut lebih mengikuti apan yang guru sampaikan dan mereka bisa lebih baik lagi,”tutupnya.

Reporter: Randy Yasetiawan

Pos terkait