Siswa SDN Curug II Siap Hadapi UAS

Siswa
FOKUS: Siswa SDN Curug II untuk kelas 6 mulai diberikan tugas dan materi tambahan dengan cara yang dilakukan sekolah. (Credit: Randy/Banten Ekspres)

”Kita harus bisa buat siswa nyaman, bukan artinya santai. Tetapi, lebih ke psikologis me­reka. Memang tahun pelajaran ini sedikit ringan, tetapi tidak bisa juga di sepelekan,” pa­parnya.

Ia menjelaskan, sejauh ini siswa masih terlihat fokus apa yang diberikan. Bahkan pihak­nya juga meminta orang tua untuk bisa membantu anaknya jika ada hafalan agar bisa men­dapatkan tujuan yang diingin­kan yakni lulus dengan nilai baik.

Bacaan Lainnya

”Saya orang tua juga bisa mem­­bantu siswa, karena ujian akhir adalah penentu apakah dia lulus atau tinggal kelas. Maka itu, harus dibantu secara mak­simal,”tutupnya.

Reporter: Randy Yasetiawan

Pos terkait