Rp 65,2 M Untuk Pilkada Tangsel, Pendaftaran Paslon Akhir Agustus, Hari Pencoblosan 27 November

Grafis

Sementara itu, Kepala Badan Pendapatan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Tangsel Wawang Kusdaya mengaku, hibah dana Pilkada Kota Tangsel 2024 baru ditransfer 40 persen atau sekitar Rp 26 miliar untuk KPU dan Bawaslu. “Sudah diberikan akhir tahun lalu,” ujarnya.

Wawang menambahkan, dana tahap kedua akan diberikan paling telat Juli. Untuk biaya pengamanan pilkada yang akan diberikan ke Kodim 0506 Tangerang dan Polres Tangsel.

Bacaan Lainnya

Reporter: Tribudi Sulaksono

Pos terkait