Kejari Kabu­paten Tangerang Gelar Bazar Ramadan: Bantu Warga, Jual Sembako Murah

Kejari
SIMBOLIS: Kajari Kabupaten Tangerang Ricky Tommy Hasiholan (kanan) memberikan paket sembako kepada perwakilan Yayasan Panti Asuhan Amanah Assodiqiyah di Kecamatan Rajeg.(Credit: Dok. Kajari For Banten Ekspres)

Selain kunjungan ke panti, kegiatan Kejaksaan Peduli juga dilanjutkan dengan kegiatan Bazar Murah Ramadhan 1445 Hijriah yang dilaksanakan di lapangan Kantor Ke­jaksaan Negeri

Kabupaten Tangerang. Di mana, Keluarga Besar Kejak­saan Negeri Kabupaten Tange­rang menjual sekida 200 paket sembako. Di­mana masyarakat bisa menda­pat sembako de­ngan harga murah. Ma­sya­rakat dapat membeli paket seharga Rp50 ribu dengan sudah mendapat beras 5 kilogram, minyak 1 liter dan gula pasir 1 kg.

Bacaan Lainnya

”Diadakannya Bazar Mu­rah Ramadhan kami harap dapat membantu Masyarakat Kabupaten Tangerang memenuhi ke­­butuhannya sehari-hari, mengingat sebentar lagi kita akan menyambut Hari Raya Idul Fitri 1445 Hij­riah. Oleh karena itu ke­giatan ini direspon baik serta an­tusias oleh warga khu­sus­nya juga masya­rakat se­kitar Kantor Ke­jaksaan Negeri Kabupaten Tange­rang,” pungkasnya. (sep)

Pos terkait