Tingkatkan Tata Kelola Desa, Luncurkan Program Mapan Tako Pemdes

Tingkatkan
LAUNCHING: Kepala DPMPD Kabupaten Tangerang Yayat Rohiman (kiri), Sekda Kabupaten Tangerang Moch. Maesyal Rasyid (tengah) dan Ketua Apdesi Kabupaten Tangerang Maskota meresmikan Mapan Tako Pemdes di Hotel Yasmin, Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang, Kamis (30/5/2024).(Credit: Humas For Banten Ekspres)

Melalui program ini, Rudi berharap adanya peningkatan kapasitas perangkat desa dalam mengelola administrasi dan keuangan desa yang dapat me­ningkatkan penyerapan ang­garan, pelayanan kepada ma­syarakat, serta pencapaian target pembangunan.

”Diharapkan tata kelola peme­rintahan desa dapat menjadi lebih baik, sehingga mampu menjalankan fungsi pemerin­tahan desa secara lebih efektif dan efisien, dan pelayanan terhadap masyarakat menjadi lebih optimal serta target pem­bangunan tercapai,” harapnya.

Bacaan Lainnya

Ditempat yang sama, Kepala Dinas Pemberdayaan Ma­syarakat dan Pemerintah Desa (DPMPD) Kabupaten Tange­rang, Yayat Rohimat menam­bahkan, dengan strategi pe­ning­katan kapasitas peme­rintah desa melalui imple­mentasi ”MAPAN TAKO PEM­DES”, diha­rapkan tata kelola pemerintahan desa dapat menjadi lebih baik.

”Artinya ada desa yang di jadikan tempat magang dan ada desa yang menjadi peserta magang dengan lama nya magang 5 hari kerja, ” tukas­nya.

Pos terkait