Forkopimda Kawal PPDB Tanpa Masalah

PPDB
MENUNJUKKAN BERITA ACARA : Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah bersama jajaran Forkopimda, menunjukkan berita acara penandatanganan komitmen bersama dukungan PPDB 2024, di Pendopo Bupati Serang, Rabu (12/6/2024). (CREDIT: AGUNG GUMELAR/BANTEN EKSPRES)

Semua jalur PPDB ini, akan diawasi secara ketat agar tidak terjadi kekeliruan dan kecurangan, agar tidak ada yang dirugikan.

“Semua anak punya hak untuk bersekolah, jalur sudah ditentukan hanya tinggal pihak sekolah harus komitmen menjalankannya dengan baik,” ucapnya.

Bacaan Lainnya

Sementara itu, Kepala Dindikbud Kabupaten Serang Asep Nugraha Jaya mengatakan, lenandatanganan komitmen ini menjadi bentuk keseriusan Pemkab Serang, dalam mendukung proses PPDB tingkat SDN dan SMPN, yang harus dimonitor secara terus menerus agar tidak ada yang dirugikan.

Sedangkan, persiapan PPDB di Kabupaten Serang sudah dilaksanakan beberapa hari lalu, dan untuk pelaksanaannya akan dimulai pada Selasa 18 Juni 2024, untuk tingkat SDN dan SMPN.

“Jumlah rombongan belajar, sudah kita siapkan sesuai petunjuk teknis. Untuk jalurnya, ada zonasi, apirmasi, perpindahan domisili dari orangtua dan jalur prestasi. Kemudian, untuk zonasi itu 60 persen, apirmasi 20 persen, jalur perpindahan 10 persen dan prestasi 10 persen,” katanya.

Pos terkait