Warga Bendung Dapat Bantuan Air Bersih

Bendung
PENINJAUN: Pj Wali Kota Serang pada saat meninjau langsung sumur pengeboran yang berada di Kampung Bendung, Kelurahan Bendung, Kecamatan Kasemen. (CREDIT: PEMKOT SERANG FOR BANTEN EKSPRES)

Adapun saat ini, kata Yedi masi tahap pengurasan dan setelahnya akan difasiltasi tangki-tangki penampungan yang akan disalurkan ke rumah-rumah warga.

“Saat ini masih dikuras dan nantinya baru disalurkan kerumah warga,” ujarnya.

Bacaan Lainnya

Sementara itu, kata Kepala Dinas Kesehatan yang turut mendampingi Pj Wali Kota Serang, menurutnya bantuan yang telah diberikan sudah memenuhi kriteria air bersih yang layak untuk digunakan. “Secara fisik air yang kita lihat ini tidak berwarna, tidak berasa dan tidak berbau. Itu merupakan persyaratan air yang layak untuk digunakan,” kata Hasanuddin.

BACA JUGA: Cakupan Hanya 14 Persen, Bupati Usulkan Raperda Percepatan Infrastruktur Air Minum

Selanjutnya, demi menunjang kesehatan masyarakat setempat pihaknya akan melakukan uji lab kepada air tersebut.

“Secara PH dan TDS bagus, cuman bakteriologinya akan diperiksa,” pungkasnya. (een)

Pos terkait