Reaslisasi PBB Kota Serang Baru 29,87 Persen

PBB
Kepala Bapenda Kota Serang W Hari Pamungkas saat diwawancarai di ruang kerjanya, pada Selasa (23/7). (CREDIT: EEN AMELIA JUMIANI/BANTEN EKSPRES)

Termasuk secara pembayaran melalui digital yang akan diperluas melalui saluran atau channel pembayaran yang bekerja sama dengan beberapa perbankan.

“Tentunyakan ada upaya yang sifatnya inten dan ekstensifikasi. Intensifikasi kami optimalkan dari channel-channel pembayaran, baik konvensional maupun modern itu kita buka semua. Artinya semua nasabah perbankan bisa membayar melalui mobile banking masing-masing,” ucapnya.

Bacaan Lainnya

Akan tetapi, erdasarkan pencatatan Bapenda Kota Serang capaian realisasi untuk pajak daerah pada semester satu sudah mencapai Rp98,2 miliar dari target sebesar Rp216,7 miliar atau sekitar 45,3 persen.

“Sampai dengan semester satu realisasi untuk pajak daerah dari target Rp216,7 miliar sudah mencapai Rp98,2 miliar atau secara persentase itu 45,3 persen. Tersisa 54,7 persen,” ujarnya.

Sementara, untuk penyumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Serang dari sisi pajak masih didominasi dari Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) sekitar Rp27 miliar.

Pos terkait