Tangani Banjir di 92 Titik, Pemkab Tangerang Perbanyak Embung

Tangani
TIGA PERUMAHAN: Pembangunan embung di wilayah Perumahan Sudirman Tigaraksa diharapkan bisa mengeliminir dampak banjir di tiga perumahan sekitar.(Credit: Dok, Dinas Bina Marga SDA Kabupaten Tangerang)

Dia berharap pembangun­annya benar-benar dapat dilak­sanakan tepat waktu, tepat mu­tu dan tepat biaya, trans­paran dan akuntabel sehingga manfaatnya nanti benar-benar maksimal, dapat dirasakan lang­sung oleh masyarakat.

Sementara itu, Kepala Dinas Bina Marga SDA Kabupaten Tangerang, Iwan Firmansyah mengungkapkan ada sekitar 92 titik lokasi rawan banjir di Kabupaten Tangerang, salah satunya di Perumahan Sudir­man dan Perumahan Puri Ti­garaksa.

Bacaan Lainnya

Diharapkan setelah selesainya pembangunan em­bung ter­sebut, genangan air saat curah hujan tinggi dapat diminimalisir dan dapat dijadi­kan sebagai wilayah konservasi sumber daya air.

”Mudah-mudahan dengan adanya embung di wilayah Ka­bupaten Tangerang khusus­nya di Tigaraksa dapat me­ngurangi genangan air ketika curah hujan tinggi dan ini juga merupakan wilayah konservasi sumber daya air dan itu juga bisa menjadi wisata,” ungkap Iwan.

Pos terkait