BACA JUGA: Masih Berada di Level yang Cukup Rendah, Kota Serang Belum Ramah Anak
“Kasus kekerasan terhadap anak sudah tripatit, dan ditangani oleh DP3AKB, kepolisian, dan kejaksaan. Tapi, kan kasihan bagi anak-anak yang di-bully dan disiksa tetapi diam, dia tidak berani untuk melaporkan. Maka, kami harus hadir di situ,” tuturnya. (een)