Pencak Silat Jadi Muatan Lokal Tingkat SMP

Muatan Lokal
Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie (kanan) menerima buku mulok untuk SMP dari perwakilan penerbit (dua kanan) saat launching mulok silat untuk jenjang SMP atau MTs. (Credit: Tri Budi Sulaksono/Banten Ekspres)

Sementara itu, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Tangsel Deden Deni mengatakan, banyak hal yang menjadi tujuan silat jadi mulok, selain melastirakan budaya bangsa tapi, juga seni olahdiri selain untuk bela diri.

BACA JUGA : Guru UKS SMP Diminta Gencarkan Germas

Bacaan Lainnya

“Ada pesan moral sebelum dan setelah latihan silat. Disitu ada pengendalian diri pasalnya, anak-anak saat ini tantangannya luar biasa, sehingga dengan belajar silat maka emosinya bisa terkontrol,” singkatnya. (bud)

Pos terkait