SMPN 2 Kosambi Budayakan Membaca Buku, Literasi Bersama untuk Membiasakan Siswa Baca Buku

SMPN
LITERASI BERSAMA: Siswa SMPN 2 Kosambi saat melakukan literasi bersama di halaman sekolah, program literasi tersebut dilakukan untuk bisa membiasakan siswa membaca buku.(Credit: Randy/Banten Ekspres)

Kusnandar menambahkan, pihaknya juga akan terus me­lakukan penggalangan aksi literasi bersama. Ini berkaitan dengan program Pemerintah Kabupaten Tangerang. Selain itu, siswa juga bisa terbiasa dengan membaca buku apa­pun. Karena, buku yang dibaca banyak sekali pengetahuan.

”Walaupun saat ini mudah membaca dengan handphone, akan tetapi banyak informasi yang kurang falid. Jadi buku lah yang falid infonya dan lebih detail informasi yang di dapatm kalo melalui google hanya re­verensi saja dan tidak di dapat informasi yang kita ingin keta­hui,”paparnya.

Bacaan Lainnya

Ia menjelaskan, para siswa sangat harus dibiasakan, jangan sampai budaya membaca jadi hilang karena adanya Hand­phone dan teknologi yang cang­gih saat ini. Maka itu, de­ngan membaca buku bisa mem­buat siswa jadi terbiasa dan tidak tergantung pada hand­phone.

”Pelajaran berasal dari buku, jadi jangan terbiasa dengan handphone. Karena handphone hanya digunakan untuk men­cari referensi saja dan jangan di biasakan untuk bisa menda­patkan informasi yang falid,” tutupnya.(ran)

Pos terkait