“Santri-santri kita dilatih untuk punya kemandirian dan berwirausaha. Kami ada bengkel, ada program ikan, BLK (Balai Latihan Kerja), membatik dan kedepan segera terlaksana pembangunan pabrik roti,” terang Agus, yang juga Ketua Pengembangan Ponpes Assalam Kemiri. (zky)
Post Views: 92