Pengcab FASI Kab. Tangerang, Giatkan Aeromodelling dan Paramotor

Aeromodelling
TEKNIK: Atlet aeromodelling Kabupaten Tangerang melakukan latihan rutin dengan meman­tapkan kemampuan teknik.(Credit: Ist FASI Kab. Tangerang)

“Fisik me­mang penting, tapi untuk aal latihan kami perbaiki teknik dulu nanti setelah itu disisipi latihan fisik. Untuk latihan fisik kami didampingi pelatih fisik atau strength conditioning (SC) dari KONI, sekarang ini SC baru meng­ambil data awal atlet,” beber Jeffrey.

Sementara untuk nomor Paramotor, latihan rutin di­gelar sejak awal bulan ini selepas menguikuti PON September lalu. Atlet pun menjalani latihan yang beru­pa latihan fun trainning yang bersifat menyegarkan kem­bali kemampuan setelah tampil di PON.

Bacaan Lainnya

“Kami hanya latihan ringan dengan lebih banyak terbang dalam jangka waktu lama, sambil mengingat kembali apa yang kami lakukan saat PON lalu,” terang Egi Juliano Darmawan pelarih medali emas PON nomor tandem. (apw)

Pos terkait