Pemprov Banten Terus Dorong Ekonomi dan Keuangan Syariah

Pemprov Banten
MENINJAU: Pj Gubernur Banten Al Muktabar meninjau stand dengan berbagai produk dari pondok pesantren guna mendukung ekonomi syariah, yang digelar pada ISEF Tahun 2024 di JCC Senayan Jakarta, Rabu (30/10). (CREDIT: PEMOROV BANTEN FOR BANTEN EKSPRES)

Hal ini didukung dengan penerapan prinsip syariah dan nilai-nilai religius yang mengakar kuat di Provinsi Banten, dimana itu bisa menjadi potensi ekonomi yang besar untuk bisa dikembangkan.

“Ditambah lagi infrastruktur ekosistem halal sudah tersedia,” tuturnya.

Bacaan Lainnya

Bahkan Banten sudah memiliki Kawasan Industri Halal (KIH) yang menawarkan one stop services dan berbagai keunggulan kompetitif sehingga diharapkan menarik investasi dalam dan luar negeri.

Menurut Ma’ruf Amin, KIH ini dikembangkan tidak hanya untuk pelaku usaha besar, melainkan juga untuk mendukung pemberdayaan pelaku usaha mikro, melalui kemitraan yang dibangun dalam rantai nilai halal.

“Pelaku usaha mikro kecil dan menengah harus didorong untuk menjadi pemasok bahan baku bagi pelaku usaha besar di KIH,” paparnya. (mam)

Pos terkait