KPU Tunggu Laporan dari PPK, Inventarisasi Data Pilkada 2024

Data
KALKULASI: Ketua KPU Kabupaten Tangerang Muhamad Umar memeriksa logistik pada saat Pemilu 2024. Perubahan data TPS menjadi dasar perubahan administrasi lainnya.(Credit: Dok. KPU Kab. Tangerang)

”Semua PPK sedang bekerja keras mengumpulkan dan memverifikasi data yang di­perlukan. Kami di KPU Kabu­paten Tangerang juga mela­kukan supervisi untuk memas­tikan semuanya berjalan lan­car,” tambahnya.

KPU Kabupaten Tangerang berko­mitmen untuk me­nye­lenggarakan Pemilu 2024 de­ngan transparan, aku­rat, dan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan. Umar ber­harap dukungan dari se­mua pihak, termasuk masya­rakat, untuk menjaga kondu­sivitas selama proses berlang­sung.

Bacaan Lainnya

”Kami harap masyarakat te­tap men­dukung proses de­mokrasi ini dengan menjaga ketertiban dan memberikan informasi yang benar terkait data pemilih,” pungkasnya.(sep)

Pos terkait