Aziz berharap, dengan hadirnya layanan tersebuh di seluruh gerai Alfamart, dapat memberikan pengalaman yang positif bagi pelanggan Alfamart, Finnet sebagai penyelenggara sistem pembayaran dan meningkatkan pendapatan Negara.
“Sejak 2018 kami dapat lisensi dari Kemenkeu untuk bisa senagai kolekting agen untuk pembayaran pajak tapi, pajak dikelola oleh Kemenkeu dan bukan pajak yang dikelola oleh pemda,” tuturnya.
“Kami bersyukur dapat dan ini juga sebagau media kami untuk berkontribusi kepada negara dan salah satunya mempermudah masyarakat melakukan pembayaran. LPL itu kebanyakan bank, dan non bank hanya sedikit yang dapat kepercayaan,” tuturnya.
Aziz menuturkan, pajak yang dikelola negara jumlahnya banyak, ada pajak nikah dan lainnga. Setidaknya ada 50 jenis pemasukan negara pajak, termasuk kena tilang, paspor, cukai, pegadaian, hibah dan lainnya.
BACA JUGA :
Poktan Asal Kecamatan Serpong Utara Wakili Tangsel di Tingkat Provinsi