Krisis Keuangan UMT Warisan Rektor Lama, Pembelian Aset dan Menurunnya Jumlah Mahasiswa Menjadi Sumber Masalah

UMT
BEM Uiviesitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) tengah melakukan konsolidasi upaya penyelamatan kampusnya, di aula lantai 6 kampus UMT. (Credit : Aziz Muslim/Banten Ekspres)

BACA JUGA :
Konsolidasi Tukin Dosen dan Pekerja Tak Dibayarkan, BEM UMT Ultimatum Rektorat Bakal Mogok Kuliah

Pembayaran tukin, kata Arwen, akan dilakukan Universitas Muhammadiyah Tangerang dalam waktu dekat, sebagai tanggung jawab dalam menciptakan tata kelola pendidikan tinggi yang baik dan berkelanjutan.

Bacaan Lainnya

“Akan dibayarkan dalam waktu dekat, dengan pendampingan tim dari Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah,” ujar Arwen. (ziz)

Pos terkait