Lahan Gerai Samsat Sepatan Terlantar

Gerai Samsat
SAMSAT: Lahan aset Pemerintah Provinsi Banten yang diperuntukan untuk Gerai Samsat Sepatan, Kabupaten Tangerang, terlantar. (Foto: kiriman warga untuk Banten Ekspres)

Disinggung soal pembelanjaan tanah aset Pemprov Banten tersebut, ia mengaku tidak mengetahuinya karena pembelanjaannya terjadi sebelum ia menjabat sebagai Kades Kosambi.

“Masalah pembelanjaan dan harga juga saya tidak tau karena itu zamannya lurah dulu. Saya tau karena di situ ada plang kalau itu tanah Samsat,” pungkasnya. (zky)

Pos terkait