Kajian UPT Taman Makan Pahlawan Seribu Dimulai Tahun Ini

UPT
Kepala Dinas Sosial Kota Tangsel Mohamad Ervin Ardani. (Credit: Tri Budi/Banten Ekspres)

Ervin berharap, kebijakan Kemensos, Kemendagri dan Kemenpan RB sama agar tidak ada perbedaan dan sama persepsinya. “Pertengahan tahun diperkirakan akan dimulai kajiannya,” tutupnya.

Menurutnya, bila UPT TMP sudah terbentuk nantinya akan ada guide dan ada taman bermain anak. “Jadi kalau ada tempat bermain anak-anak diharap bisa mengerti sejarah, bisa jadi tempat bermain, budidaya tanaman dan lainnya,” tuturnya.

Bacaan Lainnya

Ervin berharap, bila sudah ditata sedemikian rupa maka masyarakat yang datang bisa nyaman dan makam tidak terlihat menyeramkan. “Namun, tidak sembarang orang yang bisa masuk ke TMP Seribu,” tutupnya. (bud)

Pos terkait