Dia berharap, dalam upaya eliminasi kasus tuberkulosis di Kota Tangerang dapat dilakukan secara kolaboratif dengan berbagai pihak termasuk seluruh masyarakat.
“Kami harap, upaya yang kami lakukan dapat menurunkan angka prevalensi tuberkulosis, dan tidak hanya di urusan kesehatan saja tetapi juga kolaborasi dalam lintas sektor seperti lingkungan, sosial ekonomi, dan keterlibatan masyarakat dalam menurunkan angka TBC,” pungkasnya. (ziz)