Sebanyak 500 formasi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkup Pemerintah Kabupaten Tangerang disiapkan untuk tahun 2024.
Penulis: Aries Maulansyah
Lampaui Perolehan PON Papua, Judo Raih Dua Medali Emas
Pejudo Banten tampil luar biasa pada hari terakhir nomor pertarungan, Rabu (11/9/2024) sore, di GOR Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh, Aceh. Dua medali emas diraih pejudo Banten atas nama Dinny Febriany yang berlaga di kelas -57 kg dan Syerina atlet yang berlaga di kelas -63 kg.
Cabor Layar Jaga Asa 4 Medali Emas, Diterjang Badai, Dexy Tetap Pimpin Klasemen
Pelaksanaan hari kedua cabor layar, Rabu (11/9/2024) di Pantai Gampong Jawa, Banda Aceh di terjang badai. Dampaknya, membuat perolehan nilai atlet andalan Banten di nomor IQ Foil Dexy Priany berubah.
Kapolda Banten Tinjau Satpas Prototipe Satlantas Polresta Tangerang
Kapolda Banten Irjen Pol. Suyudi Ario Seto melakukan kunjungan kerja ke Satpas Prototipe Satlantas Polresta Tangerang untuk menilai langsung pelayanan yang diberikan kepada masyarakat. Kunjungan tersebut juga dihadiri oleh Wakapolda Banten Brigjen Pol Hengki dan Kasat Lantas AKP Riska Tri Arditia.
Duel Atlet Olimpiade di Final Panjat Tebing, Cetak Rekor PON, Rajiah Sabet Medali Emas
Perebutan medali emas kelas speed relay putri di PON Aceh dan Sumatera Utara diwarnai persaingan atlet Olimpiade Indonesia yang berlaga di Olimpiade Prancis belum lama ini.
Ajukan Klaim Piutang Rp 15 Miliar, JPN Dampingi BPJS Ketenagakerjaan Kab. Tangerang
Jaksa Pengacara Negara dari Kejaksaan Negeri Kabupaten Tangerang menghadiri rapat pencocokan piutang kreditor (verifikasi piutang) atas klaim tagihan iuran BPJS Ketenagakerjaan Cabang Kabupaten Tangerang terhadap debitor PT Aditec Cakrawiyasa yang kini dalam status pailit.
Cabor Layar Incar Pecah Rekor, Berpeluang Raih 4 Medali Emas
Pelaksanaan PON XXI Aceh Sumut untuk cabang olahraga (Cabor) layar menjadi pembuktian buat Pengprov Porlasi Banten untuk mempertahankan tradisi medali emas buat kontingen Banten. Meski ditinggal 2 atlet andalannya Kirana Wardojo dan Gregory Roger Wardojo membela Provinsi Aceh pada pelaksanaan di Pantai Gampong Jawa, Banda Aceh yang dimulai, Selasa, 10 September 2024.
Muhammad Syarifudin Bungkam Atlet Sulut, Medali Emas Impian Terwujud
Medali emas yang diimpikan dari cabang olahraga (Cabor) muaythai pada PON XXI Aceh Sumut akhirnya terwujud. Medali emas dipersembahkan Muhammad Syarifuddin yang sukses mengalahkan atlet Sulawesi Utara Ezekiel Reinof di laga final yang dihelat di Bale Meuseuraya, Banda Aceh, Selasa, 10 September 2024.
Bantu Tekan Inflasi Lokal, Gelar GPM di Kecamatan Cisoka
Pemkab Tangerang melalui Disperindag Kabupaten Tangerang yang bekerjasama dengan Bulog Tangerang menggelar Gerakan Pasar Murah (GPM).
Cabor Potensi Emas Banten, 3 Emas dari Judo, Panjat Tebing dan Hockey
PEROLEHAN medali emas buat kontingen Banten diprediksi akan bertambah pada hari kedua setelah pembukaan PON XXI Aceh-Sumut, 9 September 2024. Rabu (11/9/2024) ada sekira 2 medali emas akan diperebutkan atlet Banten di dua cabor.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.