Polres Tangsel berhasil pengungkap sindikat curanmor. Dari pengungkapan, polisi menangkap 10 orang tersangka, dua diantaranya perempuan.
Penulis: Endang Sahroni
Atasi Krisis Air Bersih, Pemkot Tangsel Bangun Sumur Bor
Pemkot Tangsel telah melakukan sejumlah langkah mengatasi dampak kekeringan yang mulai dirasakan warga. Salah satunya membangun sumur bor.
Jadi Daya Tarik, CFD Kembali Digelar
Pemkot Tangsel kembali menggelar CFD atau hari bebas kendaraan bermotor akhir pekan ini. CFD diadakan dalam rangka mengurangi emisi karbon.
Sekolah Dilarang Jual Buku Pelajaran, Banyak Warga Laporkan Sekolah Jualan Buku
TANGERANG—Pusat riset kebijakan IDP-LP menerima laporan sejumlah orang tua siswa terkait praktik jual buku bahan Selengkapnya
Pemulung Temukan 2 Koper Berisi Ganja di Pinggir Jalan Tol Tangerang – Merak
Warga Kampung Bojong, Desa Bakung, Kecamatan Cikande, Kabupaten Serang, digegerkan dengan penemuan dua koper berisi ganja.
Yakin Menang dengan Modal Rekam Jejak
Partai koalisi pengusung pasangan bakal calon (Bacalon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangerang, Sachrudin – Maryono Hasan yakin bisa memenangkan jagoannya Pilkada 2024. Alasannya, rekam jejak pasangan yang mereka usung jelas dengan bukti nyata.
Akhir Kemarau, Kekeringan Meluas di Banten, Lebak – Pandeglang Siaga
Memasuki akhir musim kemarau pada September ini, kekeringan meluas di Provinsi Banten. Terbanyak, melanda wilayah Kab. Lebak dan Pandeglang.
Imigrasi Deportasi Mantan Wali Kota Filipina
Direktorat Jenderal Imigrasi mendeportasi Warga Negara Asing (WNA) asal Filipina berinisial AG (34) pada Kamis (5/9/2024).
Program Beasiswa S2 Guru SD Dimulai Tahun Depan
Pemkot Tangsel tahun depan akan memberikan beasiswa kepada guru sekolah dasar swasta se-Kota Tangsel yang akan melanjutkan ke jenjang S2.
Kesejahteraan Pekerja Jadi Prioritas
Wakil Wali Kota Pilar Saga Ichsan menggarisbawahi pentingnya keseimbangan antara kemajuan ekonomi dan kesejahteraan pekerja.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.