RSU Tangsel bersama Dinas Kesehatan, RSU Pondok Aren, RSU Serpong Utara, DP3AP2KB dan Dinsos melaksanakan forum lintas perangkat daerah.
Penulis: Redaksi
Pemkab Tangerang Peringati HPSN 2025 dengan Aksi Bersih Pantai dan Penanaman Mangrove
Dalam rangka memperingati HPSN 2025, Pemkab Tangerang menggelar aksi bersih-bersih pantai dan penanaman mangrove di Desa Ketapang, Kecamatan Mauk, Rabu (19/2/2025).
Periuk Expo Meriahkan HUT Kota Tangerang
Berbagai macam even digelar untuk merayakan HUT ke-32 Kota Tangerang. Perayaan dilakukan hingga tingkat kecamatan. Kecamatan Periuk menggelar Periuk Expo 2025 dengan tema “Gelar Karya Pemberdayaan Masyarakat”.
Pelajar Mengaji dan Beasiswa Kuliah Terobosan Dunia Pendidikan
Selama 1 tahun lebih, Kota Tangerang dalam masa transisi. Tampak kepemimpinan di tangan Penjabat (Pj) Wali Kota Tangerang Nurdin yang berasal dari pejabat Kemendagri. Selama 2024 hingga Februari 2025, salah satu terobosan dilakukan didunia pendidikan.
DLHK Kabupaten Tangerang Gelar Lomba Kreativitas Peduli Sampah
Dalam rangka merayakan HPSN 2025, DLHK Kabupaten Tangerang mengadakan Lomba Kreativitas Peduli Sampah.
DLHK Kabupaten Tangerang Respon Temuan BPK, Siapkan 4 Langkah Pencegahan Pencemaran Air
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Tangerang menyiapkan empat langkah strategis dalam upaya pencegahan dan penanggulangan pencemaran air.
DLHK Kabupaten Tangerang Gunakan Drone untuk Telusuri Sumber Pencemaran Sungai
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Tangerang mengambil langkah cepat dalam menelusuri dugaan pencemaran air sungai di Kecamatan Cikupa dan Sukadiri.
Kurangi Volume Sampah TPA Rawa Kucing, Perbesar Produksi RDF
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Tangerang tetap fokus mengurangi volume sampah yang menggunung di TPA Rawa Kucing, Neglasari, Kota Tangerang.
Gelar Konsultasi Publik Kedua, Kota Tangsel Susun Rencana Tata Ruang Wilayah Tahun 2025-2045
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mengadakan kegiatan Konsultasi Publik Kedua penyusunan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Tahun 2025 – 2045 di Swiss Bell Hotel, Serpong, Kota Tangsel, Rabu (18/12/2024).
Selamat! BPIP Raih Penghargaan Kualifikasi Informatif dari Komisi Informasi Pusat
Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Prof. Drs. K.H. Yudian Wahyudi, M.A., Ph.D menerima langsung penghargaan Keterbukaan Informasi Publik dari Komisi Informasi Pusat (KIP) pada acara Malam Anugerah Keterbukaan Informasi Publik tahun 2024, selasa di Jakarta, (17/12).
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.