Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Serang pastikan netral selama pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Serang. MUI tidak akan memihak kepada salah satu pasangan calon (paslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang.
Penulis: Sutanto
TPID Provinsi Banten Belajar Produksi Bawang Merah ke Kabupaten Brebes
Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Banten yang diinisiasi oleh Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Banten melakukan kunjungan kerja ke Pusat Pelatihan Bawang Merah Kelompok Tani Mekar Jaya, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, Rabu (25/9).
RAPBD 2025 Masih Fokuskan Pelayanan Dasar
Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Pemerintah Kota (Pemkot) Serang tahun anggaran 2025 akan memfokuskan pada sektor pendidikan, kesehatan, infrastruktur dan pelayanan publik, sosial dan kesehjateraan masyarakat.
Dokter Juwita Ditunjuk Jadi Ketua DPRD Lebak
Polemik jabatan Ketua DPRD Lebak di internal PDIP yang meraih suara terbanyak pada Pileg 2024 lalu berakhir. Yakni dengan turunnya rekomendasi SK definitif kepada dr. Juwita Wulandari sebagai Ketua DPRD Lebak 2024-2029 oleh DPP PDIP.
PMI Lebak Optimistis Stok Darah Terpenuhi
Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Lebak terus berupaya memenuhi stok darah dari pendonor lokal, sehingga berupaya tidak mencari pendonor keluar daerah.
10 Perusahaan Kena Sanksi Administratif
Di Kabupaten Serang terdapat 10 perusahaan yang dikenakan sanksi administratif paksaan pemerintah dari Bupati Serang. Sanksi itu disampaikan oleh Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Serang.
Ditunjuk Jadi Plt Kepala Disparpora, Wahyu Nurjamil Ditugaskan Benahi Stadion
Kepala Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Perindustrian Perdagangan (DiskopUKMPerindag) Kota Serang Wahyu Nurjamil ditunjuk oleh Penjabat (Pj) Wali Kota Serang sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Disapapora) Kota Serang.
Warga Binaan Lapas Kelas lll Rangkasbitung, Jadi Relawan Bersih Narkoba
Sebanyak 26 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Kelas lll Rangkasbitung, Kabupaten Lebak dikukuhkan menjadi relawan bersih narkoba. Pengukuhan dilakukan oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Banten, Jalu Yuswa Panjang dan dihadiri juga oleh perwakilan BNNP Banten hingga kepolisian.
Petani Banten Belum Intensif Tanam Cabai
Petani di Banten saat ini belum begitu intensif menanam berbagai komoditas, seperti cabai dan bawang merah. Namun petani di tanah jawara ini lebih memilih menanam padi.
Dukung Kurangi Risiko Bencana, Bupati Tatu Terima Penghargaan PMI Pusat
Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah menerima penghargaan dari Palang Merah Indonesia (PMI) Pusat. Penghargaan itu diberikan langsung oleh Ketua Umum (Ketum) M. Jusuf Kalla.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.