Efek Isu Megathrust dan Tsunami Besar, Wisatawan Takut ke Anyer, Berimbas Sepinya Hunian Hotel

Isu Megathrust
Wisata pantai Anyer, Kabupaten Serang terkena imbas isu gempa bumi Megathrust yang berefek sepinya hunian hotel di kawasan itu. (Foto: Radar Banten)

Untuk menepis isu gempa bumi Megathrust picu tsunami ini, kata Yurlena, harus bekerja lebih keras meyakinkan wisatawan yang hendak menginap di hotel, agar tidak takut dan resah terhadap isu tersebut. Selain itu, memberi tahu para tamu tentang banyaknya berita hoax terkait isu tersebut yang belakangan ini sedang beredar.

“Terus kita juga mengirimkan sanggahan bahwa, suasana pantai aman dan kita semua siap liburan. Kita juga sudah berkoordinasi dengan Disporapar dan Diskominfosatik untuk menangkal isu tersebut melalui Medsos,” ucapnya.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA: Hujan Disertai Kilat dan Angin Kencang, Waspada Cuaca Ekstrem Terjadi di Banten

Dikatakan Yurlena, pihaknya rencananya bakal mengirimkan surat ke BMKG dalam waktu dekat ini, supaya bisa memberikan klarifikasi agar wisatawan tidak resah dan takut.

“Atau kita bikin pertemuan juga bisa, karena mau bagaimanapun kita semua kan kerja ya, kita juga butuh informasi data yang akurat dari BMKG,” tuturnya.

Cek artikel bantenekspres.co.id yang Anda minati di: Google News

Pos terkait