Polres Tangsel kembali menjalani pertandingan sepakbola Piala Kapolda Cup 2024, Senin (24/6/2024) sore dan lawannya adalah Polresta Depok.
TANGERANG — KONI Kabupaten Tangerang membidik gelar juara Pekan Olahraga Provinsi Banten VII yang akan dilaksanakan Selengkapnya
Berita Terkait
Kategori: Olahraga
Jangan lewatkan kabar olahraga terkini di bantenekspres.co.id, analisis pertandingan, dan profil atlet terbaik. Informasi terkini dari dunia olahraga untuk penggemar setia.
Kerja Keras Berbuah Tiket Olimpiade, Rajiah Memacu Semangat Atlet Banten
Atlet panjat tebing Banten Rajiah Salsabilah berhasil meraih tiket Olimpiade Prancis. Rajiah Salsabillah yang turun di kelas speed putrid meraih medali perunggu pada kualifikasi di Budapest, Hungaria. Rajiah mencetak 6,64 detik mengalahkan Niu Di dari China (6,71 detik).
Siap Hadapi Peparpeda VIII/2024, Bidik Peringkat Kedua
Optimisme menggunung terlihat dari 78 kontingen National Paralympic Committee (NPC) Kabupaten Tangerang yang akan berlaga di Pekan Paralympic Pelajar Daerah (Peparpeda) VIII di Kota Tangerang, 2-6 Juli 2024.
Asa Medali Emas PON Menguat, Rajiah Salsabilah Lolos Olimpiade
Indonesia berhasil menambah dua amunisi dari cabang olahraga panjat tebing untuk Olimpiade Paris 2024 mendatang. Salah satunya dipastikan dari atlet panjat tebing Banten Rajiah Salsabilah.
Kejurnas Free Flight II ITD Adi Sutjipto, Target Bawa Pulang Medali Emas
Target membawa pulang medali emas dicanangkan atlet Aero Modelling Kabupaten Tangerang pada keikutsertaan di Kejuaraan Nasional Liga Free Flight II ITD Adisutjipto, Yogyakarta, 26-30 Juni 2024.
Tangerang Junior League III 2024, Sekda: Prestasi Sepakbola Tidak Bisa Instan
Semangat peserta Tangerang Junior League (TJL) 3 tahun 2024 cukup tinggi saat kompetisi usia dini dibuka langsung oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tangerang Moch Maesyal Rasyid, Sabtu (22/6/2024) di Stadion Mini Sanghyang Tunggal Cisoka.
Tim Sepakbola Putri Tangsel Takluk Dari Akademi Persib
Pemkot Tangsel sejak 20 Juni lalu menggelar kejuaraan Piala Wali Kota. Ada 6 cabang olahraga dipertandingkan, diantaranya sepakbola putri.
Perwira Polres Tangsel Cetak 10 Gol, Menyambut Hari Bhayangkara
Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara pada 1 Juli mendatang, berbagai pertadingan olahraga diadakan oleh Polda Metro Jaya.
Tangerang Junior League III/2024, Pj Bupati Tinjau Venue Pertandingan
Perhatian Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang terhadap pembinaan sepakbola usia dini ditunjukkan oleh Pj Bupati Tangerang Andi Ony dengan meninjau persiapan kompetisi Tangerang Junior League (TJL) U13 dan U15 di Stadion Mini Sanghyang Tunggul Cisoka. Kompetisi TJL akan mulai digelar pada, Sabtu, 22 Juni 2024.
Kejuaraan Dunia Ketepatan Mendarat, 3 Atlet Paralayang Banten Bela Timnas
Kabar gembira didapat Pengprov FASI Banten Pordirga Paralayang terkait pelaksanaan Kejuaraan Dunia Ketepatan Mendarat bertajuk AFA Asian League 2024 yang digelar di Lombok, 6-9 Juli 2024.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.