Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Banten berterimakasih atas dedikasi para atlet yang berjuang maksimal sehingga Banten berada di posisi 10 besar di PON Aceh dan Sumatera Utara tahun 2024 ini. Banten sendiri meraih 22 medali emas, 24 perak dan 33 perunggu.
PANONGAN — NPC (National Paralympic Committee) Kabupaten Tangerang bekerjasama dengan Dinas Pemuda Olahraga Selengkapnya
Berita Terkait
Kategori: Olahraga
Jangan lewatkan kabar olahraga terkini di bantenekspres.co.id, analisis pertandingan, dan profil atlet terbaik. Informasi terkini dari dunia olahraga untuk penggemar setia.
Turnamen Badminton Antar OPD Digelar Dua Hari
Turnamen badminton antar OPD Pemkot Tangsel kembali digelar. Kali ini, turnamen diikuti 24 OPD dari 36 OPD yang ada.
Renovasi Stadion, Penanaman Rumput Dikebut
Renovasi Stadion Indomilk Arena di kawasan Sport Center Kelapa Dua terus diupayakan untuk selesai sebelum akhirnya Tahun 2024. Termasuk rumput stadion yg dikebut agar cepat rampung.
Persita Tahan Borneo FC Tanpa Gol, Semua Karena Igor
Sembilan penyelamatan di lakukan oleh Igor Carreira Rodrigues kiper Persita saat tampil dijamu Borneo FC di Stadion Bantakan, Balikpapan, Senin (30/9/2024) malam WIB. Termasuk penyelamatan terakhir sebelum wasit Aprisman Aranda meniup peluit tanda laga berakhir di menit ke 90’+6.
Perolehan Medali Atlet Cilegon di PON XXI, Meningkat 100 Persen
PEROLEHAN medali PON Aceh dan Sumatera Utara bagi atlet asal Kota Cilegon meningkat dibandingkan perolehan medali PON Papua 2021. Total medali yang diraih pada PON Aceh dan Sumatera Utara yang diraih oleh atlet Cilegon yakni 1 emas, 4 perak dan 4 perunggu
Borneo FC vs Persita, Misi Mencuri Poin
PERSITA Tangerang mengincar poin saat menghadapi Borneo FC pada lanjutan BRI Liga 1 di Stadion Batakan, Senin (30/9/2024) malam pukul 19.00 WIB. Optimisme ini lantaran tim Ungu sedang dalam kondisi on fire usai menang melawan Semen Padang.
KONI Kab. Tangerang Gelar Pembinaan Laporan Keuangan, Berharap Dana Hibah Tepat Kelola
Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Tangerang terus melakukan peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) di bidang pengelolaan keuangan dana hibah terhadap para pengurus cabang olahraga dan pengurus KONI.
Aksi Atlet Kabupaten Serang di PON Aceh-Sumut, Perolehan Medali Meningkat
ATLET Kabupaten Serang yang berlaga di PON XXI Aceh dan Sumatera Utara berhasil meningkatkan perolehan medali dibanding PON XX Papua. Jumlah perolehan medali atlet Kabupaten Serang dalam PON tahun ini adalah 2 medali emas, 2 medali perak dan 3 medali perunggu.
Perolehan kali ini menjadi modal untuk menghadapi Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) banten 2026 yang akan digelar di Tangerang Selatan.
Liga 3 Banten Dimulai Desember 2024
Penyelenggaraan Liga 3 Banten tidak bisa dilaksanakan dalam waktu dekat ini, kemungkinan akan dimulai pada Desember 2024 usai Pilkada 2024.
Sabet 22 Medali Emas, Kontingen Provinsi Banten Peringkat 10 Besar
PEKAN Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut resmi ditutup pada Jumat (20/9/2024) malam, di Stadion Utama Sumatera Utara. Kontingen Provinsi Banten berhasil menyabet 22 medali emas 24 perak dan 33 perunggu pada pelaksanaan PON XXI Aceh-Sumut 2024. Dengan perolehan itu, Provinsi Banten berhasil masuk peringkat 10 besar.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.