Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Banten telah membekali catatan kepada Pengawas Pemilu, untuk dipedomani saat pelaksanaan kampanye rapat umum. Demikian dikatakan Fahrudin Nurhali, Divisi Penanganan Pelanggaran dan Penyelesaian Sengketa pada Panwaslu Kecamatan Sindang Jaya, Kabupaten Tangerang, Minggu (21/1).
LEBAK — Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Lebak mengajak masyarakat mengawasi politik uang (money politics) Selengkapnya
Berita Terkait
Kategori: Pemilu
Pantau proses pemilihan umum di bantenekspres.co.id, dari Pilpres hingga Pilkada. Dapatkan liputan mendalam mengenai kandidat, isu-isu kunci, dan hasil pemilihan yang memengaruhi pemerintahan.
PPK Sukadiri Baru Terima Bilik Suara Pemilu 2024, Jaga Logistik Siang dan Malam
TANGERANG – Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Sukadiri, Kabupaten Tangerang, telah menerima sejumlah logistik Pemilu 2024.
Di Lebak, Ratusan TPS Rawan Banjir dan Longsor
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lebak melakukan pemetaan tempat pemungutan suara (TPS) Pemilu 2024 yang rawan bencana banjir dan longsor. Mengingat, pelaksanaan pencoblosan pada 14 Pebruari 2024 diprediksi masih dalam musim penghujan untuk wilayah Lebak.
1 Februari Logistik Pemilu Disebar
LEBAK — Guna memastikan pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 berjalan lancar, Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Selengkapnya
Bisa Dipenjara Satu Bulan, Knalpot Brong Dilarang saat Kampanye
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Serang melarang penggunaan knalpot brong atau kenalpot bising pada saat kampanye terbuka.
KPU Kabupaten Tangerang Gelar Rakor, Tentukan 6 Lokasi Kampanye
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tangerang, menggelar rapat koordinasi (rakor) dengan seluruh partai politik peserta pemilu yang dilaksanakan pada 14 Februari. Rakor ini untuk menetapkan jadwal kampanye sekaligus mencari kesepakatan bersama mekanisme kampanye.
Pengawas TPS Harus Pahami Tugas, Kewenangan, Kewajiban dan Larangan, Hari ini, 256 PTPS Dilantik
Sebanyak 256 Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) se-Kecamatan Sindang Jaya, Kabupaten Tangerang, dilantik di gedung Serba Guna (GSG) kantor kecamatan setempat, Senin (22/1).
KPU Kabupaten Tangerang Tetapkan Jadwal Kampanye Rapat Umum
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tangerang, telah menetapkan jadwal kampanye pemilihan umum melalui metode rapat umum, pada pemilihan umum (Pemilu) 2024, Sabtu (20/1).
Popda Terancam Batal, GOR Dipakai Untuk Gudang Logistik Pemilu
Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) XI Banten sudah di depan mata. Akan dihelat di Kota Tangerang pada Juni mendatang. Namun terancam batal.
Banyak TPS Masih Belum Punya Pengawas, 10 Desa dan 1 Kelurahan Masih Kekurangan
Sejumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) Pemilu 2024 di Kabupaten Tangerang, belum memiliki pengawas. Tak terkecuali di Kecamatan Rajeg, baru 2 desa yang sudah terpenuhi kuota pengawas TPS-nya. Sedangkan 10 desa dan 1 kelurahan lain masih kurang pengawas TPS.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.