Pendidikan

Mabar Jadi Tradisi SMPN 1 Kemiri

Siswa SMPN 1 Kemiri mem­punyai tradisi makan pagi bersama (Mabar) sebelum melakukan kegiatan belajar mengajar. Hal tersebut sebagai tanda kebersamaan dan juga sebagai penguatan emosional siswa agar tetap kompak dan rukun serta tidak ada per­bedaan.

Pendidikan

67 Siswa SDN 1 Teluknaga Diwisuda

SDN 1 Teluk­naga, menggelar acara perpisahan siswa kelas 6 yang digelar di ha­laman sekolah. Dalam perpisahan tersebut, para siswa menampilkan acara pentas seni dan juga pele­pasan kepada siswa kelas 6.

Banten, Pendidikan

Muktabar Minta Sekolah Berikan Informasi Detail PPDB

Pj Gubernur Banten Al Muktabar meminta kepada kepala sekolah dan tenaga pendidikan untuk dapat memberikan informasi detail terkait dengan pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di masing-masing sekolah. Hal itu dilakukan agar seluruh masyarakat dapat mengakses layanan dalam bidang pendidikan.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.