Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Tangerang, melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan Gerakan Sekolah Menyenangkan (GSM) di SD Negeri Kramat V Pakuhaji.
KOTA TANGERANG -- SMA Negeri 14 Tangerang sukses menggelar Selebrasi P5 (Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) Selengkapnya
Berita Terkait
Kategori: Pendidikan
Ikuti berita pendidikan terkini di bantenekspres.co.id, kebijakan pendidikan, dan perkembangan dalam dunia akademis. Informasi yang relevan untuk orang tua, siswa, dan para profesional pendidikan.
SDN Tigaraksa 1 Bentuk Karakter Siswa dengan Pramuka
SDN Tigaraksa 1 melakukan penguatan mental siswanya dengan Pramuka. Ini karena dengan mengikuti Pramuka, siswa akan bisa menguatkan mental serta karakter baik dan mandiri serta membuat siswa lebih kreatif.
SMPN 1 Teluknaga Masih Tunggu Juknis PPDB
SMPN 1 Teluknaga masih menunggu Petunjuk Teknis (Juknis) dan keputusan dari Dinas Pendidikan Kabupaten Tangerang untuk PPDB yang akan dilakukan dalam waktu dekat. Pihak SMPN 1 Teluknaga tengah mempersiapkan diri untuk membuka PPDB untuk penerimaan siswa baru.
SDN Mekar Bakti Berikan Dukungan untuk Gali Prestasi
SDN Mekar Bakti terus menggali potensi prestasi siswa mereka. Prestasi yang mereka miliki bisa terus dikembangkan dan menjadi modal untuk terus melakukan inovasi.
Siswa SMPN 1 Kemiri Kampanye Hemat Energi
Dalam rangka untuk menghemat energi dan mengajak masyarakat sekitar sekolah mengurangi sampah plastik, siswa SMPN 1 Kemiri melakukan kampanye kepada warga sekitar sekolah. Hal ini untuk bisa melakukan penghematan energi listrik, air dan juga mengurangi sampah plastik demi perubahan bersama.
SMPN 2 Mekar Baru Sosialisasi PHBS dan Aksi Bersih Sekolah
SMPN 2 Mekar Baru melakukan sosialisasi Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) kepada seluruh siswa. Hal tersebut agar para siswa nantinya bisa melakukan PHBS tanpa harus diminta oleh pihak sekolah.
Pembelajaran Mudah, Kunci Sukses Membina Siswa
Proses belajar mengajar dalam mengajar siswa di SDN Sukamaju I harus menggunakan cara yang mudah. Melalui cara itu, bisa menambah semangat para siswa dan dapat dengan mudah menerima materi yang diberikan.
SDN Saga I Jaga Semangat dengan Olahraga Bersama
SDN Saga I punya cara meningkatkan semangat siswa belajar, salah satunya dengan cara mengajak olahraga bersama. Hal ini untuk meningkatkan kesehatan tubuh serta semangat dalam belajar.
Inovasi Belajar Mengajar di SDN Teluknaga 3, Targetkan Pendidikan Berkualitas
Proses belajar mengajar di SDN Teluknaga 3, terus melakukan update dalam memberikan materi pembelajaran demi mewujudkan pendidikan berkualitas. Bahkan, para guru terus melakukan inovasi dalam memberikan pembelajaran yang efektif untuk siswa.
SMPN 2 Cikupa: Berkurban Ajarkan Siswa Berbagi
SMPN 2 Cikupa setiap tahun melakukan kurban hewan pada perayaan Idul Adha. Hal tersebut untuk memberikan pembelajaran kepada siswa tentang makna berkurban dan berbagi kepada sesama sesuai dengan ajaran Islam.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.