Desa Tanjung Pasir tidak terlalu khawatir saat musim hujan berlangsung. Pasalnya, semua wilayah saluran airnya sudah dilakukan perbaikan dan juga sudah memiliki pintu air yang bisa membuang air saat musim hujan. Sehingga tidak akan ada genangan ataupun banjir yang di akibatkan hujan atau banjir ROB.
TANGERANG — Desa Tanjung Pasir tidak terlalu khawatir saat musim hujan berlangsung. Pasalnya, semua wilayah saluran Selengkapnya
Berita Terkait
Kategori: Pojok Desa
Terhubung dengan kehidupan desa melalui informasi terkini, cerita inspiratif, dan inisiatif masyarakat. Temukan keunikan dan keberagaman desa-desa di berbagai wilayah.
Kampung Wisata Melayu Barat Terus Dibangun
Pemerintah Desa Kampung Melayu Barat, terus melakukan inovasi untuk terus memajukan wilayah. Ini karena dilihat dari potensi wilayah, Desa Kampung Melayu Barat mempunyai potensi yang besar untuk wisata.
Polri Luncurkan Program Ketahanan Pangan,
Polsek Teluknaga bersama Koramil 01 Teluknaga dan sejumlah pihak mengikuti Zoom Meeting peluncuran atau launching Gugus Tugas Polri dalam mendukung program ketahanan pangan berkelanjutan.
Pengemudi Ojol Tewas Membusuk di Dalam Rumah
Seorang pria berinisial AS (39) ditemukan tewas membusuk di dalam rumahnya di Kampung Benda, RT 05 RW 03, Desa Lebak Wangi, Kecamatan Sepatan Timur, Kabupaten Tangerang. Diketahui AS merupakan warga pendatang asal Bencongan, Kecamatan Kelapa Dua.
Jatiwaringin Gelar Pemeriksaan Kesehatan
Pemerintah Desa Jatiwaringin, Kecamatan Mauk, Kabupaten Tangerang, Banten, rutin menggelar pemeriksaan kesehatan gratis setiap bulan. Kegiatan ini hasil kolaborasi dengan Puskesmas Mauk melalui program Puskesmas Keliling (Pusling).
Warga Apresiasi Betonisasi Jalan Leles Putat
Dinas Bina marga dan Sumber Daya Air (DBMSDA) Kabupaten Tangerang kembali melanjutkan peningkatan Jalan Leles Putat. Jalan ini merupakan akses alternatif dari Jalan Raya Pasar Kemis-Rajeg dengan Jalan Raya Cadas-Kukun.
PPK Pasar Kemis Terima Logistik Pilkada, Dikawal Ketat Pihak Kepolisian dan Bawaslu
PPK Pasar Kemis menerima logistik Pilkada 2024. Logistik berupa formulir kelengkapan pencoblosan hingga alat tulis itu dikirim KPU Kabupaten Tangerang.
PPK Mekar Baru Rakor dengan Forkopimcam, 441 KPPS Siap Bekerja Maksimal di Pilkada Serentak 2024
Dalam rangka persiapan pelaksanaan Pilkada Serentak 2024, PPK Mekar Baru menggelar rapat koordinasi bersama Forkopimcam di aula kecamatan.
Pj Kades Jatimulya Siap Lanjutkan Program Mantan Kades, Tiga Program Sudah Dilaksanakan
Penjabat (Pj) Kepala Desa (Kades) Jatimulya Munawan siap melanjutkan program almarhum Muhamad Ridwan, mantan kades setempat. Diketahui, Muhamad Ridwan tutup usia pada 9 Agustus 2024.
Agar Percaya Diri, Satlinmas Dapat Seragam Baru
Pihak Kelurahan Sukatani, Kecamatan Rajeg, Kabupaten Tangerang, menyalurkan pembagian seragam kepada Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas), di kantor kelurahan setempat, Selasa (19/11).
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.