Banten, Berita, Politik

Klaim Unggul di 5 Kabupaten/Kota, Hitung Cepat Pilgub Banten Andra Soni-Dimyati Unggul

Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Banten No.2 Andra Soni-Dimyati menang di perhitungan cepat beberapa lembaga survei. Berdasarkan hitungan cepat atau quick count dari Charta Politika Indonesia, pada pukul 20.44 WIB dengan suara masuk mencapai 100,00 persen, Andra Soni-Dimyati unggul 57,52 persen atau lebih unggul dari lawannya paslon No.1 Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi yang mencapai 42,48 persen.

Berita, Politik, Serang

Masa Tenang, Rawan Politik Uang

Politik uang menjadi fokus pengawasan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu). Masa tenang menjadi hari yang paling rawan politik uang untuk mempengaruhi pemilih. Pada hari tenang tiga hari menjelang pencoblosan Pilkada Kabupaten Serang, Minggu 24 hingga Selasa 26 November, Bawaslu Kabupaten Serang memperketat pengawasan.

Berita, Politik, Tangsel

Pilgub Banten 2024, Program Sekolah Gratis Jawab Kebutuhan Banten

Relawan Prabowo Subianto bernama Bersama Prabowo (Bepro) mendukung calon Gubernur dan Wakil Gubernur Banten nomor 2, Andra Soni-Dimyati Natakusumah. Dukungan diberikan lantaran Andra Soni-Dimyati memiliki program sekolah gratis yang dinilai mampu menjawab kebutuhan Banten dalam peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM).

Banten, Berita, Politik

Netralitas Kades Jadi Sorotan, Bawaslu Terima 138 Laporan Dugaan Pelanggaran Pilkada

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Banten mencatat, hingga 16 November 2024 terdapat 138 temuan dan laporan dugaan pelanggaran pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak se-Banten 2024. Catatan ini pun menjadikan Banten sebagai provinsi dengan aduan terbanyak peringkat ke-4 se Indonesia. Netralitas kepala desa, khususnya di Kabupaten Serang menjadi sorotan Bawaslu Banten.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.