Juru Bicara Keluarga Jayabaya, Agus R. Wisas, mengaku hadirnya 3 pasang calon (Paslon) pada Pilkada Lebak 2024 yakni Hasbi Jayabaya-Amir Hamzah, Sanuji -Fajar dan Dede Supriyadi – Virnie Ismail, justru membawa keuntungan bagi paslon Hasbi – Amir.
LEBAK — Juru Bicara Keluarga Jayabaya, Agus R. Wisas, mengaku hadirnya 3 pasang calon (Paslon) pada Pilkada Lebak Selengkapnya
Berita Terkait
Tag: Agus R Wisas
Partai Golkar Resmi Usung Hasbi-Hari
DPD Partai Golkar Kabupaten Lebak mengusung Moch. Hasbi Jayabaya dan Hari Setiono. Keduanya diusung sebagai bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Lebak pada Pilkada Kabupaten Lebak yang digelar November 2024. Hari saat ini menjabat Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Lebak.
Hasbi Jayabaya Akan Dipasangkan dengan Birokrat Aktif
Setelah mengikuti penjaringan mendaftar bakal calon bupati (bacabup) di PDIP, PKB, Partai Demokrat, dan Perindo, Mochamad Hasbi Jayabaya kembali mendaftar di DPD Nasdem Lebak sebagai bacabup, Senin (6/5/2024).
Perindo Buka Dukungan untuk Hasbi
Dewan Pengurus Daerah (DPD) Partai Perindo Kabupaten Lebak menerima kunjungan Tim Pemenangan Bakal Calon (Balon) Bupati Moch Hasbi Jayabaya. Tim mengambil formulir pendaftaran balon bupati yang telah dibuka sejak 24 April 2024.
Moch Hasbi Jayabaya Bentuk Koalisi Gemuk
Juru bicara Bakal Calon (Balon) Bupati Lebak 2024-2029 Moch Hasbi Jayabaya, Agus R Wisas mengaku akan mengambil formulir pendaftaran kepada seluruh partai politik yang membuka penjaringan balon Bupati dan Wakil Bupati Lebak.
Hasbi Kembali Daftar Balon Bupati, Kini ke DPC PKB Lebak
Setelah mengambil formulir pendaftaran Bakal Calon (Balon) Bupati Lebak 2024-2029 di DPC PDIP beberapa hari lalu, Mochamad Hasbi Jayabaya kembali mengambil formulir pendaftaran Balon Bupati Lebak ke DPC PKB setempat, Senin (22/4/2024). Hasbi diwakili oleh juru bicara Agus R Wisas sekaligus pamannya.
Hasbi Jayabaya Daftar Balon Bupati Lebak ke PDIP
Anggota DPRD RI dari Fraksi PDIP Mochamad Hasbi Asyidiki Jayabaya melalui juru bicaranya Agus R Wisas mengambil formulir pendaftaran bakal calon (Balon) Bupati – Wakil Bupati Lebak 2024 di kantor DPC PDIP Lebak, Jumat (19/4/2024).
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.