Pejabat (Pj) Bupati Tangerang, Andi Ony, bersama jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Tangerang melakukan monitoring ke sejumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) Pilkada Serentak 2024, Rabu (27/11/2024).
TANGERANG — Pejabat (Pj) Bupati Tangerang, Andi Ony, bersama jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Selengkapnya
Berita Terkait
Tag: Andi Ony
Kejuaraan TSG 2 Students Archery Championship, Wadah Cetak Atlet Berprestasi Global
Semakin digemarinya olahraga panahan di Kabupaten Tangerang menjadi penanda bahwa potensi prestasi panahan cukup besar. Hal inilah yang disampaikan Pj. Bupati Tangerang Andi Ony saat membuka Kejuaraan panahan Tangerang Semakin Gemilang (TSG) Students Archery Championship 2024, Jumat (22/11/2024) pagi.
Peringati Hari Pahlawan, Pj. Bupati Ajak Teladani Perjuangan Raden Aria Wangsakara
Pj. Bupati Tangerang, Andi Ony, mengajak masyarakat Kabupaten Tangerang untuk meneladani perjuangan Rd. Aria Wangsakara yang telah berjuang mempertahankan wilayah Tangerang dan Indonesia dari penjajah.
Bersaing untuk 500 Formasi PNS, Seleksi Kompetensi Dasar Penerimaan CPNS Tahun 2024
Penjabat (Pj) Bupati Tangerang, Andi Ony, secara resmi membuka Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dalam rangka penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemerintah Kabupaten Tangerang Tahun 2024 di Aula Gedung Diklat Kitri Bakti, Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang, Senin (4/11/24).
Pj Bupati Tangerang Resmikan Daerah Irigasi di Kecamatan Kemiri, Kontribusi Buat Ketahanan Pangan
Penjabat (Pj) Bupati Tangerang, Andi Ony, meresmikan Irigasi permukaan Daerah Irigasi (DI) 1, 2, dan 3 yang berlokasi di wilayah Kecamatan Kemiri. Acara peresmian ini diselenggarakan di Desa Klebet, Kecamatan Kemiri, pada Rabu (23/10/24).
Hari Kesatuan Gerak PKK ke-52, Pj Bupati: Butuh Sinergi Ciptakan Keluarga Sejahtera
Penjabat (Pj) Bupati Tangerang, Andi Ony, meminta PKK Kabupaten Tangerang terus bersinergi dengan pemerintah daerah dan seluruh lapisan masyarakat untuk mewujudkan keluarga yang kuat, sejahtera, dan mandiri. Sinergi yang dilakukan diharapkan pada akhirnya membawa Indonesia ke arah yang lebih maju.
ASN Award 2024, Apresiasi Untuk ASN Berprestasi
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang, melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM), menyelenggarakan acara penganugerahan ASN Award 2024 di Hotel Lemo, Kabupaten Tangerang, Selasa (15/10/2024).
Pj Bupati: Membangun Masyarakat Yang Lebih Baik, Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW
Penjabat (Pj) Bupati Tangerang, Andi Ony menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H yang bertema ”Cinta Rasulullah: Motivasi untuk Mengamalkan Ajarannya”. Acara yang digelar Pemkab Tangerang dalam rangka HUT ke-392 tersebut diselenggarakan di Masjid Agung Al-Amjad, Pusat Pemerintahan Kabupaten (Puspemkab) Tangerang, Selasa, (8/10/24).
Peringatan HUT Kab. Tangerang ke-392, Ziarah ke Makam Raden Aria Wangsakara
Pj Bupati Tangerang, Andi Ony melakukan ziarah ke makam Pahlawan Nasional Raden Aria Wangsakara jelang Hari Jadi Ke-392 Kabupaten Tangerang. Senin (7/10/24).
Pj Andi Ony didampingi Pj.Sekda Soma Atmaja serta kepala OPD dan tokoh masyarakat lakukan berdoa dan menaburkan bunga di makam Raden Aria Wangsakara di Desa Lengkong, Kecamatan Pagedangan.
Puncak Perayaan Festival Pesisir, Sarana Promosi Potensi Wisata Kabupaten Tangerang
Penjabat (Pj.) Bupati Tangerang, Andi Ony, menghadiri puncak perayaan Festival Pesisir dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Tangerang ke-392.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.