Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-60, Pemerintah Kota (Pemkot) Serang akan berfokus pada pencegahan dan dan penanganan stunting.
SERANG — Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-60, Pemerintah Kota (Pemkot) Serang akan berfokus Selengkapnya
Berita Terkait
Tag: Dinkes Kota Serang
Pemkot Diminta Turunkan Angka Diabetes
Komisi II bidang ekonomi dan kesejahteraan rakyat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Serang mendorong Pemerintah Kota Serang, mengambil langkah serius untuk menurunkan angka diabetes melitus atau DM di Kota Serang yang terus meningkat.
Penderita Diabetes Melitus Naik Sejak Januari Hingga Agustus 2024
Sebanyak 17.104 warga Kota Serang menderita penyakit diabetes melitus (DM) atau kencing manis. Data tersebut dihimpun oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Serang sejak Januari hingga Agustus 2024.
Cek Kesehatan Cakada, KPU Terima Dua Rekomendasi Rumah Sakit
Tahapan pendaftaran pencalon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang pada 27 Agustus pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 menjelang dibuka. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Serang mulai mempersiapkan tahapan pemeriksaan kesehatan untuk kandidat calon kepala daerah (cakada).
Apotek Dilarang Jual Obat Keras Tanpa Resep Resep dari Dokter
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Serang meminta seluruh apotek di Kota Serang untuk tidak menjualbelikan obat-obatan secara sembarangan tanpa resep dokter, terkhusus obat-obatan kategori obat keras.
DPRD Kota Serang Berikan Anggaran Maksimal untuk Tangani Stunting
DPRD Kota Serang akan memberikan anggaran maksimal untuk penanganan stunting di Kota Serang. Hal itu dilakukan karena kasus gangguan pertumbuhan dan perkembangan anak akibat kekurangan gizi itu masih tinggi di ibu kota Provinsi Banten ini.
Ribuan Anak dan Balita di Serang Stunting
Di Kabupaten Serang dan Kota Serang ditemukan ribuan anak dan balita stunting. Untuk Kabupaten Serang 5.408 anak mengidap stunting.
Puluhan Anak di Kecamatan Curug Gizi Buruk
Puluhan anak dibawah usia lima tahun atau balita di Kecamatan Curug, Kota Serang mengalami gizi buruk. Dari total 54 balita yang masuk kedalam kategori gizi buruk, dan saat ini terdapat 26 anak yang telah dilakukan intervensi oleh Puskesmas setempat.
4,1 Persen Anak di Kota Serang Stunting
Berdasarkan laporan elektronik Pencatatan dan Pelaporan Gizi Berbasis Masyarakat (e-PPGM) Kota Serang per Juni 2024 terdapat 4,1 persen anak di Kota Serang mengalami stunting.
Rp500 Juta untuk Tangani 1.335 Kasus Stunting
Pemkot Serang melalui Dinas Kesehatan menganggarkan Rp 500 juta untuk menangani kasus stunting, yang saat ini jumlahnya mencapai 1.335, yang tersebar di enam kecamatan.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.