Serang

32 Ibu-ibu Dilatih Menjahit Selama 20 Hari

32 ibu-ibu, dari Desa Sukamenak dan Desa Sukacai, Kecamatan Baros, Kabupaten Serang, dilatih menjahit selama 20 hari. Pelatihan ini, bertujuan untuk meningkatkan keterampilan supaya setidaknya bisa membantu suami dalam mencari rezeki, demi meningkatkan perekonomian keluarganya.

Serang

TKDV Diyakini Bisa Tekan TPT

Tim Koordinasi Daerah Vokasi (TKDV) diyakini, bisa menekan angka Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) dan dapat meningkatkan perekonomian masyarakat di Kabupaten Serang.

Serang

3.287 Karyawan Kehilangan Pekerjaan

Sejak Januari sampai Juni 2024, di Kabupaten Serang terdapat 3.287 karyawan yang kehilangan pekerjaannya, karena mengalami Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Angka itu, berdasarkan data yang tercatat oleh Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Serang selama 2024 ini.

Ekonomi, Serang

200 Warga Ikuti Empat Pelatihan Kerja

Sebanyak 200 warga Kecamatan Cikande, Kabupaten Serang, dan sekitarnya mengikuti empat macam pelatihan kerja, yang dilaksanakan oleh Disnakertrans Kabupaten Serang bekerjasama dengan Politeknik Penerbangan Indonesia (PPI) Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang.

Serang

Mayoritas Penganggur Sarjana

Angka orang yang tidak mempunyai pekerjaan (penganggur) di Kabupaten Serang masih menjadi momok menakutkan yang harus diselesaikan oleh Pemkab Serang.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.