DPRD Banten kembali mendorong Pemprov Banten untuk merealisasikan pembangunan taman safari atau kebun binatang di Taman Hutan Raya (Tahura) Banten yang berada di Kabupaten Pandeglang. Hal itu dilakukan untuk meningkatkan pendapatan di sektor pariwisata.
SERANG — DPRD Banten kembali mendorong Pemprov Banten untuk merealisasikan pembangunan taman safari atau kebun Selengkapnya
Berita Terkait
Tag: Kabupaten Pandeglang
Irna Ajak Warga Lestarikan Trigatra Bangun Bahasa
Bupati Pandeglang Irna Narulita mengajak kepada seluruh masyarakat agar ikut melestarikan Trigatra Bangun Bahasa, merupakan slogan yang berisi tiga prinsip kebahasaan, yaitu utamakan bahasa Indonesia, lestarikan bahasa daerah, kuasai bahasa asing. Menurut Irna, slogan ini sangat penting bagi para peserta didik yang merupakan generasi penerus bangsa.
Dukung Ekonomi Pesantren, Airin Siapkan Program Santri Tani
Calon gubernur Banten Airin Rachmi Diany menyampaikan sejumlah gagasan pengembangan ekonomi pesantren melalui program santri tani.
Pemkab Pandeglang Gelar Workshop Duta Generasi Berencana
Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kabupaten Pandeglang menggelar Workshop bagi Duta Generasi Berencana (Genre), bertempat di Hotel S’Rizki Pandeglang, Selasa (28/10).
Disdikpora Gelar Bimtek Proktor ANBK
Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Pandeglang menyelenggarakan kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Proktor Asesmen Nasional berbasis komputer (ANBK).
DPAD Pandeglang Tingkatkan Literasi Warga
Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) Kabupaten Pandeglang menggelar kegiatan pemberdayaan berbasis inklusi untuk meningkatkan pembangunan literasi masyarakat.
Ditarget Rampung Akhir Tahun, DPRKP Banten Bangun 1.400 PSU
Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) Provinsi Banten tengah membangun 1.400 titik prasarana, sarana, dan utilitas umum (PSU) yang tersebar di seluruh Provinsi Banten.
Baznas Gulirkan Bantuan Rumah Layak Huni
Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Pandeglang kembali menggulirkan bantuan rumah layak huni. Bantuan yang diberikan sebesar Rp25 juta untuk masing-masing penerima.
BAZNAS Pandeglang Gelontorkan Rp25 Juta, Bantu Rumah Roboh di Cimanuk
Ibu Murtapiah (64) warga Kampung Rumingkang RT 009 RW 004, Desa Cimanuk, Kecamatan Cimanuk bersyukur mendapatkan bantuan sebesar Rp25 juta dari Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Pandeglang, Selasa (1/10).
Kabupaten Pandeglang Paling Rawan, Suami dan Ipar Bupati Menjadi Calon Kepala Daerah
Kabupaten Pandeglang menjadi salah satu daerah yang paling rawan netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di Provinsi Banten.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.