Citimall Cilegon bertransformasi menjadi pusat hiburan keluarga paling lengkap di Cilegon dengan kehadiran berbagai Wahana Permainan keluarga. Mulai dari menghadirkan Fruit City Park, Dino Park, Fun City dan Sport Billiard.
CILEGON — Citimall Cilegon bertransformasi menjadi pusat hiburan keluarga paling lengkap di Cilegon dengan kehadiran Selengkapnya
Berita Terkait
Tag: Kota Cilegon
Polisi Bongkar Pengoplosan Gas Subsidi
Subdit IV Tipidter Ditreskrimsus Polda Banten mengungkap pengoplosan atau penyuntikan gas LPG 3 Kilogram atau subsidi di Kota Cilegon. Hal ini merupakan tindaklanjut adanya kelangkaan pada gas LPG di masyarakat. Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Didik Hariyanto mengatakan, akibat langkanya gas subsidi Polda Banten telah membentuk tim untuk melakukan penyelidikan.
Ikan Mas, Kembung dan Kerudung, Penyumbang Inflasi Tinggi di Banten
Inflasi tertinggi di Banten terjadi di Kabupaten Pandeglang sebesar 3,93 persen (yoy). Komoditas ikan mas dan kembung masuk dalam komoditas dengan bobot tertinggi selain bawang merah dan tomat di Pandeglang.
Tersangka Baru Korupsi Akses Jalan Warnasari, Polda Tahan Mantan Dirops PT PCM
Polda Banten kembali menetapkan tersangka baru Akmal Firmansyah (AF) yang merupakan mantan Direktur Operasional (Dirops) PT Pelabuhan Cilegon Mandiri (PCM). Penetapan dilakukan atas kasus korupsi proyek akses jalan Warnasari, Kota Cilegon tahap 2 tahun 2021 senilai Rp48,4 miliar.
BRT Trans BantenTunggu Gubernur Definitif
Layanan moda transportasi massal bus rapid transit (BRT) Trans Banten masih belum bisa diberlakukan. Hal ini baru akan ditindaklanjuti setelah adanya Gubernur definitif dan anggota DPRD baru.
Dishub Banten Menyiapkan Rp11 Miliar untuk PJU
Pemprov Banten melalui Dinas Perhubungan (Dishub) telah menyiapkan anggaran sebesar Rp11 miliar untuk pembangunan penerangan jalan umum (PJU) baru pada 2024. PJU tersebut akan dibangun di lima daerah di Provinsi Banten.
Pemprov Antisipasi Lonjakan Permintaan Bahan Pangan
Jelang pencoblosan Pemilu pada 14 Februari 2024, permintaan bahan pangan diperkirakan akan mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Maka dari itu Pemprov Banten mulai melakukan antisipasi melonjaknya harga komoditas yang juga akan berpengaruh terhadap inflasi di Banten.
Residivis Pengedar Narkoba Diancam Hukuman Mati
KO (28), warga Desa Babakan, Kalanganyar, Kabupaten Pandeglang kembali ditangkap Tim Opsnal Satresnarkoba Polres Serang di rumahnya, Senin (22/1) sekitar pukul 23.00 WIB.
17 ODGJ di Banten Hidup Dipasung
Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Banten mencatat, terdapat 17 orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) yang hidup dipasung. Hal itu dilakukan karena beberapa faktor, salah satunya yakni keluarganya enggan mengurus salah satu keluarga yang ODGJ.
Pj Gubernur Minta Perusahaan dan Pekerja Patuhi SOP
SERANG — Pj Gubernur Banten Al Muktabar meminta kepada seluruh perusahaan yang ada di Banten Selengkapnya
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.