Tangerang

Untuk Makan Siang Gratis di Kota Tangerang Rp1,3 T per Tahun

Rencana penerapan program makan siang gratis bagi siswa TK, SD dan SMP rencananya akan menggunakan dana dari Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN). Untuk Kota Tangerang dibutuhkan dana Rp 1,3 triliun per tahun untuk makan siang gratis bagi 315.448 siswa dari 1.551 sekolah. Asumsi angka Rp 1,3 triliun muncul dengan anggaran per porsinya Rp 17.500. Menu yang disajikan, lauk pauk, sayur, buah dan susu kemasan 200 mili liter.

Tangerang

Dewan Desak Direktur RSUD Dievaluasi, Pj Nurdin: Pelayanan Harus Prima

Ketua Komisi II DPRD Kota Tangerang Saeroji menilai manajemen pelayanan RSUD Kota Tangerang buruk. Ia meminta Penjabat (Pj) Wali Kota Tangerang Nurdin mengevaluasi kinerja Direktur RSUD Kota Tangerang dr O.U Taty Damayanty. Karena RSUD menjadi satu-satunya rumah sakit milik Pemkot Tangerang yang menjadi rujukan warga tak mampu, di tengah banyaknya rumah sakit swasta di Kota Tangerang.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.