Banten, Berita

Tak Ada Batasan Belanja Saat Momen Pilkada

Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Provinsi Banten, Babar Suharso mengatakan tidak melakukan pembatasan belanja dalam momentum Pilkada serentak 2024. Ia mengaku stok komoditas pangan di pasar yang ada di Banten cukup melimpah, sehingga ia tidak begitu khawatir bila komoditas pangan dikuasai beberapa orang untuk kepentingan kampanye dan lainnya.

Banten, Berita, Politik

Kampanye Akbar Airin-Ade di Kabupaten Tangerang, Apa Pun Rintanganya, Rakyat Bersatu Pilih Pemimpin Sesuai Hati Nurani

Puluhan ribu warga memadatangi kampanye akbar paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Banten Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi, di Lapangan Lugano Lake Park, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang, Minggu (10/11). Massa yang hadir dari berbagai generasi itu memberikan dukungan kepada paslon No.1 dengan meneriakan yel-yel ‘Rakyat Bersatu, Tak Bisa Dikalahkan’.

Banten, Berita, Politik

Ke Pelosok Tangerang, Andra Sony Gaungkan Banten Tanpa Korupsi

Ribuan massa pendukung Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Banten, Andra Soni dan Dimyati Natakusuma serta Calon Bupati dan Wakil Bupati Tangerang, Maesyal Rasyid dan Intan Nurul Hikmah, membanjiri acara Senam Gemoy di Lapangan Simpang Jenggot, Desa Jenggot, Kecamatan Mekar Baru, Kabupaten Tangerang, Minggu (10/11).

Banten, Berita

KPU Banten Terima Surat Suara 9.156.350 Lembar

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Banten telah menerima surat suara sebanyak 9.156.350 lembar untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak di Provinsi Banten, yakni pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati serta Walikota dan Wakil Walikota tahun 2024 dari penyedia PT.Gramedia Cikarang kabupaten Bekasi Jawa Barat.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.