Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangsel menggelar rapat pleno pengundian nomor urut pasangan calon (paslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangsel dalam Pilkada Tangsel 2024. Rapat pleno yang diadakan di halaman Kantor KPU Kota Tangsel tersebut dilaksanakan pada Senin (23/9/2024) malam. Pengundian nomor urut tersebut dilakukan terhadap dua paslon, yakni Benyamin Davnie – Pilar Saga Ichsan dan Ruhamaben-Shinta Wahyuni Chaeruddin.
KOTA TANGSEL — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangsel menggelar rapat pleno pengundian nomor urut pasangan calon Selengkapnya
Berita Terkait
Tag: Pilkada Tangsel
Pemilih Didominasi Gen Z dan Milenial, Jumlahnya Tembus 52 Persen Pemilih
CIPUTAT—Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangsel telah menetapkan jumlah daftar pemilih tetap (DPT) pada Pilkada Selengkapnya
141 Komunitas Gelorakan Kemenangan Airin-Ade dan Benyamin-Pilar
Gelora pejuangan untuk memenangkan pasangan balon Gubernur-Wakil Gubernur Banten Airin-Ade terpancar dari Kopdar Relawan di Kota Tangsel.
Ruhama – Shinta Pertarungan Ronde Kedua
Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangsel Ruhamaben-Shinta W. Chaeruddin (Ruhama – Shinta) daftar ke KPU Kota Tangsel, Kamis (29/8).
6 Parpol Eksodus ke Ben-Pilar, Ben Resmi Kader Gerindra
Saat terakhir penutupan pendaftaran bakal calon kepala daerah Kota Tangsel, pasangan calon Riza Patria-Marshel Widianto membuat keputusan mengejutkan. Memilih mundur dari pencalonan di Pilkada Kota Tangsel. Enam parpol yang selama ini mendukung Riza-Marshel, Gerindra, Demokrat, PSI, PAN, PKB dan Nasdem eksodus mengalihkan dukungan ke paslon petahana Benyamin Davnie-Pilar Saga Ichsan (Ben-Pilar). Kini, lawan Ben-Pilar tinggal satu paslon dari kader PKS Ruhamaben-Shinta.
Ben: Ada Lawan atau Tidak, Saya Siap, Pilkada Kota Tangsel ‘Sepi’
Pilkada Kota Tangsel ‘sepi’. Situasi ini berpotensi petahana Benyamin-Pilar tidak ada lawan november mendatang mereka melawan kotak kosong.
Kendala Coklit di Perumahan Elite, KPU Tangerang Selatan Targetkan Coklit Selesai 30 Hari
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangsel mengaku selama ini mengalami kendala dalam melakukan pencocokan dan penilitian (coklit).
Ben – Pilar ‘Masih’ Belum Ada Lawan, Pilkada Tangsel 2024 Berpotensi Calon Tunggal
Pilkada Kota Tangsel 2024 terasa sepi-sepi saja. Saat ini, baru dua tokoh yang muncul dan dipastikan akan berpasangan. Yakni, Ben – Pilar.
Pilkada Tangsel, Berpotensi Melawan Kotak Kosong, Benyamin-Pilar Sudah Dapat Restu dari DPP Golkar
Wali Kota Benyamin Davnie dan Wakil Wali Kota Tangsel Pilar Saga Ichsan akan duet kembali di Pilkada November mendatang.
Rp 65,2 M Untuk Pilkada Tangsel, Pendaftaran Paslon Akhir Agustus, Hari Pencoblosan 27 November
Pilkada Serentak digelar 27 November 2024 untuk memilih wali kota/wakil walikota. Pemkot Tangsel sudah menyiapkan dana Rp 65,2 miliar.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.