Banten, Pemilu, Serang, Sosial

Penyaluran Bansos Pemprov Jangan Dipolitisasi

Tim Kampanye Daerah (TKD) pasangan Anies-Cak Imin (AMIN) Banten, Gembong R Sumedi meminta kepada Pemprov Banten, khususnya PJ Gubernur Banten Al Muktamar untuk tidak mempolitisasi bantuan sosial (Bansos) yang rutin dibagian dalam satu pekan kemarin ke kabupaten/kota di Banten.

Banten, Pendidikan

Di Kabupaten Tangerang, Pemprov Bangun Gedung di 26 Sekolah

Pemprov Banten melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Provinsi Banten membangun gedung di 26 sekolah di Kabupaten Tangerang. Rinciannya, tingkat SMA negeri sebanyak 13 sekolah, SMK negeri 12 sekolah, dan 1 SKh. Dari jumlah itu, lima di antaranya merupakan pembangunan unit sekolah baru (USB).

Banten, Kesehatan, Serang

Calon Dokter Disiapkan Gedung Pembelajaran

Pemprov Banten meresmikan kawasan penunjang di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Banten, Kota Serang, Kamis (25/1/2024). Kawasan tersebut merupakan bangunan gedung yang terdiri untuk ruangan MRI atau Magnetic Resonance Imaging dan Ruangan Radiologi IGD, gedung arsip, hingga gedung pendidikan untuk calon dokter.

Banten, Ekonomi, Serang

Pemprov Awasi Komoditas Daging Ayam Ras

Kenaikan inflasi di Banten diakibatkan oleh beberapa komoditas seperti cabai, bawang merah, hingga beras masih perlu dilakukan penanganan. Kini Pemerintah Pusat meminta Pemprov Banten untuk kembali mengawasi komoditas lainnya yakni daging ayam ras yang mengalami fluktuasi harga.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.