Serang

108 Perumahan Masih Belum Serahkan PSU

Pemerintah Kota (Pemkot) Serang melalui Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (DPKP) Kota Serang mencatat setidaknya ada 108 perumahan di Kota Serang yang belum menyerahkan Prasarana Sarana Utilitas Umum atau PSU kepada Pemkot Serang.

Serang

Ditemukan saat Sidak, THM Nekat Beroperasi

Penjabat (Pj) Wali Kota Serang, Yedi Rahmat melakukan inspeksi mendadak (sidak) pada Minggu (26/5) dini hari ke beberapa tempat hiburan malam (THM) yang masih nekat beroperasi meski sudah dilakukan penyegelan oleh Pemkot Serang beberapa waktu lalu.

Serang

Retribusi Parkir Ditarget Rp 1 Miliar

SERANG — Pemerintah Kota Serang menargetkan retribusi parkir Rp1 Miliar pada Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) tahun 2025-2045. Hal itu terungkap pada acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) RPJPD Kota Serang yang dilakukan di Hotel Horison TC UPI Serang, Senin (29/4/2024).

Serang

Sebanyak 26 Warga Kota Serang Terkena DBD

Sebanyak 26 warga Kota Serang terkena Demam Berdarah Dengue (DBD). Hal itu terungkap saat Pj Wali Kota Serang Yedi Rahmat melakukan inpeksi mendadak (Sidak)  ke RSUD Kota Serang, di hari pertama kerja usai libur Lebaran, Selasa (16/4/2024).

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.