Berita, Pendidikan

SMPN 2 Sukamulya Wajibkan Siswa Terapkan PHBS

SMPN 2 Suka­mulya mewajibkan seluruh warga sekolahnya menerapkan Perilaku Hidup Bersih dan Se­hat (PHBS). Langkah ini sejalan dengan program Pemerintah Kabupaten Tangerang yang mendorong penerapan PHBS di seluruh sekolah. Tujuannya menciptakan lingkungan seko­lah yang sehat dan bersih, serta menumbuhkan kesadaran siswa akan pentingnya kebersihan lingkungan.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.