Tumbuhkan Minat Baca Masyarakat, Pemkab Tangerang Gelar Bazar Buku Murah di Mal Ciputra

Tumbuhkan
MURAH: Pj Bupati Tangerang Andi Ony Prihartono (memakai peci) meninjau bazar buku murah di Mal Ciputra, Kecamatan Panongan, Rabu (17/4/2024).(Credit: Humas Pemkab Tangerang)

Dimana dalam per­aturan tersebut mengamanatkan bahwa pemerintah daerah diha­rapkan dapat mendukung kegiatan literasi atau kegiatan membaca menjadi sebuah budaya di ma­syarakat.

”Kegiatan ini adalah salah satu bentuk dan upaya dari Dinas Per­pusip untuk menumbuhkan minat baca di masyarakat, dan juga bukan merupakan bentuk pameran buku saja, namun ada kolaborasi dengan komunitas-komunitas yang lainnya untuk membuat acara dan kegiatan semenarik mungkin,” ungkapnya.

Bacaan Lainnya

Ia menandaskan budaya membaca masyarakat di Kabupaten Tangerang masih sekitar 49 persen. Untuk itu inovasi dan terobosan baru untuk meningkatkan budaya membaca perlu terus dilakukan dan dikem­bangkan dengan menggandeng pihak swasta maupun komunitas ke depannya.

”Hasil survei kegiatan membaca di Kabupaten Tangerang itu baru diangkat 49,93 persen dan perlu ditingkatkan di atas 50 persen ke­depannya. Bukan saja di salah satu mall yang ada di tempat ini tapi di tempat-tempat lainnya dimana sering dikunjungi masyarakat, dan tujuannya adalah dapat menggugah semangat membaca masyarakat,” tandasnya.

Cek artikel bantenekspres.co.id yang Anda minati di: Google News

Pos terkait